Aku Masih Bisa Menatapmu Dalam Lantunan Doa-Doaku

Aku Masih Bisa Menatapmu Dalam Lantunan Doa-Doaku - Hallo sahabat Serbaneka , Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Aku Masih Bisa Menatapmu Dalam Lantunan Doa-Doaku , kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel adab sehari-hari , Artikel Renugan Islam , Artikel renungan , yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Aku Masih Bisa Menatapmu Dalam Lantunan Doa-Doaku
link : Aku Masih Bisa Menatapmu Dalam Lantunan Doa-Doaku

Baca juga


Aku Masih Bisa Menatapmu Dalam Lantunan Doa-Doaku


Saat aku menunggu senja pergi dan kau menunggu datangnya malam datang, di saat itu kita sering berjumpa sama dalam sebuah perasaan, perasaan yang membuat kita bertanya seolah esok kita tidak tahu cerita apa yang akan kita jumpai, hingga lelap memisahkan di antara kita yang saling merindu esok cepat datang dan mentari menyambut kita dengan bahagia.

Sekian lama kita bersama, canda tawa dan sedih di antara kita masih lekat dalam kening kita, kau pernah membuatku bangun dari jatuhku yang terpuruk, kau pernah menghiasi hidupku yang bahkan tak tahu cara menghiasi diriku sendiri seperti apa, aku pun sama menjadi satu dari bagian bintang yang kau pilih, aku berusaha menjadikan hidup kita terus bahagia walau kadang tak selamanya perasaan kita bahagia.

Kini, aku pamit untuk meninggalkanmu, bukan untuk selamanya meninggalkanmu di peraduan sepi yang tak pernah bisa membuatmu tersenyum, aku harus pergi karena sebuah cita-citaku yang nanti akan menjadi bagian dari perjalanan hidup kita, kau harus yakin kau masih bisa melihatku, kau harus percaya meski mata tak mampu menjangkauku dengan penglihatannya, meski kita mungkin akan jaran bercanda gurau, namun kita tetap bisa saling memanjatkan doa yang terbaik di sela-sela hidup kita, suatu saat aku mendatangimu dan aku jadikan kamu yang paling berharga dalam hidupku.

[Bandung, 27 Juni 2010]


Demikianlah Artikel Aku Masih Bisa Menatapmu Dalam Lantunan Doa-Doaku

Sekianlah artikel Aku Masih Bisa Menatapmu Dalam Lantunan Doa-Doaku kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Aku Masih Bisa Menatapmu Dalam Lantunan Doa-Doaku dengan alamat link http://1001serbaneka.blogspot.com/2016/07/aku-masih-bisa-menatapmu-dalam-lantunan.html